Penerjemah tersumpah bahasa Inggris – Bahasa Inggris merupakan Bahasa Internasional yang di gunakan sebagai penghubung antar warga di seluruh dunia ini. Hal tersebut tentu menjadikan dorongan yang mengharuskan untuk setiap orang bisa berbicara serta memahami Bahasa Inggris untuk memudahkan mereka dalam berkomunikasi dan juga mengembangkan jaringan. Tetapi kita ketahui bersama…